Percabangan
Pecabangan If Else
Pengertian if else yaitu suatu percabangan, yang memiliki satu bahkan lebih dari satu kondisi, yang didalamnya ada sebuah intruksi yang dilaksanakan jika kondisi tertentu dipenuhi. IF dalam bahasa inggris artinnya jika. Jika didalam (kondisi) terpenuhi maka didalam (pernyataan) dijalankan. Jika IF tidak terpenuhi bisa disertakan ELSE dalam program.
if (kondisi){
Pernyataan;
}else{
Pernyataan;
}
Notasi :
Judul Menentukan tipe soal berdasarkan NIM |
Kamus Nim ß integer |
Diskripsi Output “Masukkan NIM : ” Input nim If (nim mod 2 = 0) then Output “Maka mengerjakan soal tipe A” Else Output “Maka mengerjakan soal tipe B” |
Program :
Hasil :
Percabangan Depend On
Depend on adalah percabangan yang membandingkan isi variabel dengan beberapa nilai. Jika proses tersebut bernilai true, maka kode akan diproses. Depen on terdiri dari Switch yang berupa variabel, serta 1 atau lebih perintah Case untuk nilai yang akan di periksa.
Format depend on seperti berikut ini :
switch (varibel){
case ‘nilai1’:
//kode program
break;
case ‘nilai2’:
//kode program
break;
case ‘nilai2’:
//kode program
break;
default:
//kode program
}
.png)
.png)
Komentar
Posting Komentar